Pakistan Memblokir Layanan Blackberry

Kabar tidak menyenangkan datang dari Negara Pakistan untuk perangkat Blackberry, dimana belum lama ini Pemerintah negara Pakistan telah memberikan arahan kepada Pakistan Telecommunication Authority untuk memblokir server jaringan perusahaan Blackberry yang dimulai pada tanggal 1 Desember 2015 mendatang.

Keputusan ini ditenggarai oleh layanan Blackberry dalam dunia bisnis yang disebut BES ini dioperasikan dengan server-server Exchange atau Domino, dimana platform tersebut memiliki keamanan dengan tingkat tinggi untuk perusahanaa-perusahaan swatantra dan mudah digunakan untuk perangkat Blackberry dengan berbagai aplikasi yang digunakan mereka tanpa memperhitungkan banyaknya akses yang mereka miliki ke dalam layanan-layanan atau jaringan yang

PTE sendiri telah mengirimkan surat untuk para operator seluler di Pakistan yang berisikan mengenai pemblokiran jaringan BES pada bulan Desember mendatang, meskipun begitu larangan tersebut tidak akan mempengaruhi pada Blackberry Internet Service dengan platform untuk para konsumen yang memberikan layanan online untuk berbagai smartphone Blackberry versi lama.



0 Response to "Pakistan Memblokir Layanan Blackberry"